Hai guys, kali ini saya akan membawakan sedikit teori untuk menggambar tangan yang sudah direquest oleh salah satu teman saya, anyway kalau kalian ingin request tutorial menggambar, jangan malu untuk post comment atau kunjungi facebook saya di facebook.com/zulkarnainshidiq dan bisa langsung chat saya di sana.
yuk langsung aja ke tutorialnyaUntuk menggambar tangan terbuka, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, yaitu teori teori bentuk tangan. Dari pada memberikan banyak contoh, saya lebih senang memberikan teori + contoh, lalu kalian bisa mengembangkan sendiri. dengan begitu akan benar benar paham bahkan tanpa mencontoh pun bisa.
oke, teori yang pertama:
Perlu diketahui bahwa bentuk ujung jari manusia itu umumnya berbentuk segitiga seperti di abwah ini
teori yang ke dua :